Rabu, 02 Mei 2012

Pedidikan Berkelanjutan Bidan... setelah lulus D3 kemana?

setelah lulus D3? sudah di wisuda.... senang bukan main!
tapi setelah ini saya kemana?



setelah lulus D3 Kebidanan dan memperoleh gelar AM.Keb (Ahli Madya kebidanan) saya di minta oleh institusi pendidikan saya sendiri untuk menjadi staff (assisten dosen).. sehubungan dengan tidak adanya pilihan lain maka saya ambil tawaran kerja itu...



tapi disini semua pendidikan minimunnya D4 (kebidanan pendidik atau setara S1), dengan pendidikan terakhir D3 saya sangat terbatas sekali untuk mengembangkan sayap di dunia pendidikan..